Skip to main content

Posts

Showing posts from May, 2018

Dua Prinsip Kebaikan

Ujian untuk Setiap Kebaikan Bukanlah hal mudah untuk tetap melakukan kebaikan dalam setiap keadaan. Dalam perjalanannya, kita akan diuji dengan banyak alasan untuk meninggalkan kebaikan demi kebaikan. Ya, memang hampir tidak ada yang menyadari, bahwa untuk setiap kebaikan yang kita sampaikan memiliki ujiannya masing-masing. Kita akan diuji sampai kebaikan itu benar-benar melekat pada diri kita hingga bisa berjalan di luar kesadaran. Entah kebaikan itu berupa nasihat atau perbuatan nyata, ujian tetap ada. Sampai di sini, jika Anda berpikir untuk menghindari ujian tersebut, Anda benar-benar masuk dalam jurang kerugian.   Mengapa? Karena adalah ujian demi ujian itu yang menjadi nyawa dari hidup Anda, menjadi jalan bagi banyak kebaikan yang bisa dan memang seharusnya Anda dapatkan. Sejak kecil Saya selalu dianggap lebih dewasa dibanding teman sejawat Saya. Sebagian berasumsi bahwa hal demikian itu wajar karena kebiasaan Saya yang lebih sering berbincang dengan orang yang